|
Menu Dropdown Blog |
Apa menu dropdown itu? anda pasti tahu program Microsoft Word. Ketika anda ingin menyimpan file, maka anda
akan mengklik menu File, dan setelah itu langsung muncul banyak sub menu seperti Save, Save As, dll.
Nah, menu yang seperti itulah yang dinamakan menu dropdown. Untuk lebih jelasnya, silahkan ikuti tutorialnya.Umumnya memasang menu drop down secara horizontal diletakkan di bawah header sesuai dengan keinginan yang punya blog. Untuk membuat menu dropdown, kita hanya membutuhkan kode HTML berikut ini :
<select onChange="document.location.href=this.options[this.selectedIndex].value;">
<option value="0" selected>Menu DropDown</option>
<option value="Link 1">Teks 1</option>
<option value="Link 2">Teks 2</option>
</select>
Tulisan yang berwarna
merah akan muncul sebagai nama menu. Tulisan yang
biru silahkan anda isi dengan link anda, sedangkan yang
hijau adalah
teks yang merupakan keterangan dari link yang anda pasang.
Hasinya seperti ini :
Cara memasangnya sebagai berikut :
1. Login ke Blogger.
2. Klik Tata letak.
3. Klik
Tambah Gadget >> JavaScript/HTML, dan isikan kode tersebut di atas.
4. Klik save / simpan dan selesai
Catatan
Untuk menambah menu, tambahkan kode: <option value="
Link 3">
Teks 3</option>
Sangat mudah bukan, semoga artikel ini bermanfaat.
ADS HERE