Menurut wikipedia
gunung api secara umum adalah istilah yang dapat didefinisikan sebagai suatu sistem saluran fluida panas (batuan dalam wujud cair atau lava) yang memanjang dari kedalaman sekitar 10 km di bawah permukaan bumi sampai ke permukaan bumi, termasuk endapan hasil akumulasi material yang dikeluarkan pada saat meletus.
Nah berikut ini adalah daftar gunung api tertinggi didunia
1. Gunung Api Kilimanjaro - dengan ketinggian 6.010 meter - berada di Tanzania.
2. Gunung Api Guallatiri - dengan ketinggian 5.965 meter - berada di Chili.
3. Gunung Api Lascar - dengan ketinggian 5.896 meter - berada di Chili.
4. Gunung Api Cotopaxi - dengan ketinggian 5.804 meter - berada di Ekuador.
5. Gunung Api El Misti - dengan ketinggian 5.551 meter - berada di Peru.
6. Gunung Api Tupungatito - dengan ketinggian 5.551 meter - berada di Chili.
7. Gunung Api Tolima - dengan ketinggian 5.401 meter - berada di Kolombia.
8. Gunung Api Sangay - dengan ketinggian 5.148 meter - berada di Ekuador.
9. Gunung Api Tunggurahua - dengan ketinggian 4.954 meter - Ekuador.
10. Gunung Api Cotacachi - dengan ketinggian 4.861 meter - berada di Ekuador.
ADS HERE